PASCAPANEN JAMBU METE

PASCAPANEN JAMBU METE - Hal yang diperhatikan dalam pasca panen jambu mente adalah sebagai berikut:

PASCAPANEN JAMBU METE

PASCAPANEN JAMBU METE
PASCAPANEN JAMBU METE
A.1. Pengumpulan

Mutu kacang mete di pasaran cukup bervariasi. Variasi mutu kacang mete tersebut antara lain dipengaruhi oleh varietas tanaman jambu mete yg berbeda & perlakuan serta pengawasan selama proses pengolahan berlangsung. Banyaknya varietas tanaman jambu mete yg ditanam oleh para petani indonesia menyebabkan mutu mete yg dihasilkan sangat beragam baik mengenai ukuran gelondong, warna, rasa, maupun rendamen kacang metenya.

A.2. Pengolahan Gelondong Mete

Pengolahan gelondong mete dpt dilakukan melalui tahapan berikut ini:
  1. Pemisahan gelondong dgn buah semu
  2. Pencucian
  3. Sortasi & pengelasan mutu
  4. Pengeringan
  5. Penyimpanan
A.3. Pengolahan Kacang Mete

Urutan pengolahan kacang mete adalah:
  1. Pelembaban gelondong mete
  2. Penyangraian gelondong mete
  3. Pengupasan kulit gelondong mete
  4. Pelepasan kulit ari
  5. Sortasi & pengelasan mutu
  6. Pengemasan
Baca Selengkapnya tentang budidaya jambu mete di : Teknik Cara Budidaya Jambu Mete (Anacardium occidentale L.) Lengkap
 
Artikel Lainnya:

Semoga artikel tentang PASCAPANEN JAMBU METE ini bermanfaat. Terimakasih atas kunjungannya di blog BudidayaDesa ini. Ayo Bangun Desa dengan Budidaya!
 

Terimakasih atas kunjungannya.
Artikel Terkait:

Anda sedang membaca artikel tentang PASCAPANEN JAMBU METE dan anda bisa menemukan artikel PASCAPANEN JAMBU METE ini dengan url https://budidaya-desa.blogspot.com/2014/09/pascapanen-jambu-mete.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel PASCAPANEN JAMBU METE ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link PASCAPANEN JAMBU METE sumbernya.

0 komentar:

Posting Komentar

  ©Budidaya Desa - Todos os direitos reservados.

Template by Dicas Blogger | Sitemap